Sunday, July 3, 2016

Hindari Antrean Panjang di SPBU, Pemudik Diimbau Beli BBM Secukupnya

Hindari Antrean Panjang di SPBU, Pemudik Diimbau Beli BBM Secukupnya

Hindari Antrean Panjang di SPBU, Pemudik Diimbau Beli BBM Secukupnya

BANDAR CAPSA - Kapolres Tegal, Jawa Tengah, AKBP Adi Vivid mengimbau para pemudik membeli bahan bakar minyak (BBM) secukupnya. Sebab kemacetan di jalur arteri Pantura, Tegal juga terjadi karena penumpukan kendaraan yang antre di SPBU.

"Kami imbau kepada pengemudi baik roda dua maupun roda empat agar dalam mengisi bahan bakar secukupnya saja. Kepolisian juga telah berkoordinasi kepada para pemilik dan operator SPBU untuk mengimbau pembeli mengisi bahan bakar secukupnya," kata AKBP Adi Vivid dalam keterangan tertulis, Senin (4/7/2016) dini hari. 

(Baca juga: Antrean Pemudik Masuk SPBU Perparah Kemacetan di Comal Arah Pekalongan)

AKBP Adi turun langsung mendatangi SPBU-SPBU di wilayahnya. Dia meyakini, pembelian bensin yang cukup akan mempercepat proses pengisian sehingga kendaraan bergerak melanjutkan perjalanan mudik.

Personel Polres Tegal juga ditempatkan di sejumlah SPBU untuk mengatur antrean kendaraan dan arus lalu lintas di sekitarnya. Pemudik dimitna tetap mematuhi peraturan lalu lintas maupun arahan dari petugas kepolisian.







No comments:

Post a Comment